LAPORAN AKHIR 2

  





1.Jurnal[kembali]


 2. Alat dan Bahan[kembali]

        A. Alat

1. Jumper 

2. Panel DL 220D
3. Panel DL 2203C
4. Panel DL 2203S

Gambar 2. Modul De Lorenzo


B. Pada Proteus

  a. BCD Decoder 

    b. Seven segment
 




c. Power DC



d. Switch (SW-SPDT)




e. Logicprobe atau LED


3. Rangkaian [kembali]





4. Prinsip Kerja [kembali]

    Pada percobaan 2 ini, kita akan menggunakan IC BCD decoder to seven segment untuk menampilkan angka desimal dari 0 hingga 8 pada display seven segment. Untuk menampilkan angka 8, kita akan mengatur input B0 dan B1 sebagai "don't care" (tidak dipedulikan), input B2 akan diberi nilai 1, dan input B3 hingga B6 akan diberi nilai 1 sesuai variasi bilangan biner untuk angka 0 hingga 8. Dengan pengaturan tersebut, kita dapat menampilkan angka 0, 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, dan 8 pada layar display seven segment.

    Perlu diperhatikan bahwa input LT, RBI, dan RBO juga bersifat aktif low, yang berarti mereka akan aktif ketika diberi input 0. Namun, dalam kasus ini, kita akan memberikan input 1 agar hasil yang sesuai dengan input dapat ditampilkan di layar display seven segment.

5. Video Percobaan [kembali]

                                             



PERCOBAAN 2

1. Analisa pengaruh LT, RBO, RBI
    Jawab:
  * LT (lamp test) berfungsi untuk menghidupkan LED pada layar seven segment. LT bersifat active low. jika akan aktif, saat aktif atau saat diberi logika nol. pada percobaan LT diberi logika 1, agar output sesuai dengan input A B C D

* RBO adalah untuk menghambat atau mematikan output dari IC decoder. RBO bersifat active low dan pada percobaan driberi logika 1, sehingga output akan sesuai dengan input A B C D

*RBI adalah pin yg digunakan untuk menghambat atau mematikan input di IC decoder. RBI bersifat active low, dan pada percobaan diberi logika 1, maka output juga akan sesuai dengan input A B C D

2. Analisa pengaruh BCD decoder to seven segment pada rangkaian
    Jawab:
    BCD decoder merupakan pengolahan data input dari output encoder yang diterima. BCD juga akan mempengaruhi LED yang aktif pada seven segment. BCD decoder berperan sebagai penerima inputan dari proses encoding, lalu melakukan pengolahan tersebut sesuai logika LT, RBO, RBI. jika LT, RBO, RBI berlogika 1 sementara bersifat active low, maka seven segmen dipengaruhi oleh input awal,

 7. Download[kembali]

File Rangkaian [Klik]
HTML File [Klik]
Download Vidio  [ klik ]
Datasheet IC 74LS47 [di sini]
Datasheet Seven Segment [di sini]
Datasheet SW-SPDT [di sini]










Tidak ada komentar:

Posting Komentar